Mulai menulis, berarti mulai berbagi Cerita. Sekali Pena ditancap, tinta bercerita. Oleh karena itu, maka tuangkan, tumpahkan, dan biarkan meluap. Cerita ini ceritamu, bukan cerita Tetangga. Mari Bercerita!!!

Monday 30 March 2015

Formulir Pendaftaran Anggota Baru Komunitas Mahasiswa Malang Menulis

Salam KM3
Selamat Datang!
Bagi Setiap sobat yang tertarik untuk mendaftar sebagai Anggota, bisa mengunduh Formulir Pendaftaran Anggota Komunitas Mahasiswa Malang Menulis, mengisi Formnya, lalu diserahkan pada pengurus (CP yang ada di Kop Form tersebut). 

Tuangkan, tumpahkan, dan biarkan meluap.
Cerita ini ceritamu, bukan cerita tetangga.
Budaya Copy-Paste sudah bukan hal baru lagi bagi pelajar Indonesia saat ini. Hal ini menjadi penting dan harus menjadi bahan refleksi kita semua. Untuk mengetahui lebih lanjut terkait permasalahn tersebut, maka perlu kita mengkajinya dari hal sederhana; Pelajar Indonesia saat ini hampir dibawah rata-rata memiliki niat untuk menciptakan karya tulis sendiri. Masih banyak hal terkait permasalahan ini, namun kami dari Komunitas Mahasiswa Malang Menulis punya solusi.
Bergabunglah dengan kami, dan tunjukan kemampuanmu pada dunia bahwa kita juga bisa menciptakan karya sendiri.

Selamat datang dan selamat Bergabung Sobat!
Comments
0 Comments
Facebook Comments by MELYUSTI S.K